Kitakini.news - Kota Pematangsiantar menjadi tuan rumah Pertandingan Persahabatan Sepakbola Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) Komisariat Wilayah (Komwil) 1. Pertandingan tersebut dilaksanakan pada 12-16 Oktober 2023.